Senin, 26 Agustus 2013

Tips Cara Menghilangkan Biji Cabai

Buat para pecinta pedas, pastinya ngga akan bermasalah dengan hadirnya biji cabai di dalam masakan. Malah mungkin aja justru makin seneng karena masakan cenderung lebih pedas. Tapi buat sebagian orang yang lain, mungkin ngga suka juga ada biji cabai terlalu banyak di masakan.

Biji cabai bisa dengan mudah sekali dihilangkan. Cukup potong bagian pangkal cabai, lalu pencet cabai sambil memutarnya di antara dua jari. Biki cabai akan lepas dengan sendirinya. Biar lebih jelasnya cek video di bawah ini yah. Selamat memasak.

Artikel Terkait



Tidak ada komentar:

Posting Komentar